"Apple Inc Chief
Executive Tim Cook apologized Friday to customers frustrated with
glaring errors in its new Maps service and, in an unusual move for the
consumer giant, directed them to rival services such as Google Inc's
Maps instead." Reuters.com
Ya kalo saya mending pakai pepatah lama, kalo bisa saling melengkapi dengan hasil yang lebih baik, kenapa mesti harus ngoto beridir sendiri? apa karena gengsi? atau karena faktor lain. Kadang saya sendiri juga selalu terbuai dengan hal semacam ini. Misalnya pada awalnya dah ada janji untuk kerjasama untuk sebuah proyek, tetapi setelah jalan dan hasilnya lumayan. Kita berusaha "lari" dari proyek tersebut untuk berdiri sendiri dengan harapan hasilnya bisa buat sendiri.
Padahal kenyataanya ga seperti itu, bisa saja proyek pertama sukses itu karena kita bekerja sama dengan yang lain, kemampuan setiap orang kan beda2. Jadi bisa saling melengkapi.
Intinya jangan serakah, dalam SEO pun juga seperti itu, jangan serakah. Kalo ingin visitor yang banyak, ya buat konten yang berkualitas donk. Seo menurut saya lebih ke arah konten yang bagus, yang bermanfaat bagi user. Hargailah user website kita, maka kita akan dihargai oleh search engine. Tanam padi ya tumbuh padi + rumput sebagai bonus. Tanam rumput ga bakalan tumbuh padi. Bikin konten yang berkualitas, visitor senang, Anda bakal dapat sesuatu yang mengejutkan. Backlink? Ga usah dicari, kalo konten kita mantab, pasti dapat backlink secara otomatis.
SEO bukan tentang "mencurangi search engine" tapi lebih kepada bagaimana kita melayani visitor, memanjakan mereka dan memberikan mereka pelayanan terbaik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar